Selamat Datang di Blog Guru IPS Berbagi SMP Negeri 2 Kayen
<< Berkarakter Menyenangkan Luar Biasa >> <<Luar Biasa Menyenangkan Berkarakter >>

Senin, 21 Agustus 2017

BENUA EROPA

Benua Eropa merupakan bagian dari Benua Asia. Kedua benua tersebut dibatasi oleh Pegunungan Ural.
Luas Benua Eropa sekitar 10.900.000 km2 Secara astronomis letak Benua Eropa ada pada 340 LU sampai 710 LS dan 100 BB sampai 660 BT. Pada umumnya Negara-negara di Bednua Eropa sudah lebih maju dibandingkan dengan Negara di Benua Asia dan Afrika. Mengapa demikian ? Hal ini terjadi karena usaha dan kerja keras bangsa tersebut.
Benua Eropoa terbagi atas Eropa Utara, Eropa Selatan, Eropa Bart, dan Eropa Timur.
Berikut adalah Negara-negara yang menghuni di Kawasan Benua Eropa
A.     Eropa Barat
No
Negara
Ibu Kota
1
2
3
4
5
6
7
Inggris Raya
Irlandia
Prancis
Belgia
Belanda
Luxemburg
Jerman
London
Dulblin
Paris
Brussel
Amsterdam
Luxemburg
Berlin

B.     Eropa Timur
No
Negara
Ibu Kota
1
2
3
4
5
6
Rusia
Estonia
Lalvia
Ukraina
Lithuania
Moldavia
Moskow
Taltinn
Riga
Kiev
Vinius
Khisinev

C.     Eropa Tengah
No
Negara
Ibu Kota
1
2
3
4
5
6
7
8
9
10
11
12
13
14
15
Polandia
Swiss
Austria
Ceko
Slovakia
Rumania
Honggaria
Albanis
Bulgaria
Bosnia Herzegovina
Kroatia
Slovenia
Makedonia
Serbia
Montenegro
Wrsawa
Bern
Wina
Praha
Bratislava
Bukares
Budapest
Tirana
Sofia
Sarajevo
Zagreb
Ljubljana
Skopje
Belgrado
Titograd

D.     Eropa Selatan
No
Negara
Ibu Kota
1
2
3
4
5
Yunani
Italia
Spanyol
Portuga
Malta
Athena
Roma
Madrid
Lisabon
Valletta

E.     Eropa Utara
No
Negara
Ibu Kota
1
2
3
4
5
Denmark
Eslandia
Norwegia
Finlandia
Swedia
Kopenhagen
Rykjavik
Oslo
Helsinki
Stokholm

NEGARA-NEGARA BESAR YANG ADA DI BENUA EROPA

1.     INGGRIS

Nama Negara
:
INGGRIS
Ibu Kota
:
London
Bentuk Pemerintahan
:
Bentuk Negara Inggris adalah kerajaan dengan kepala Negara adalah ratu dan kepala pemerintahan adalah perdana menteri
Bahasa Nasional
:
Bahasa Inggirs
Lagu Kebangsaan
:
God Save The Queen
Mata Uang     
Keadaan Alam
:
Pundsterling
Luas Wilayah Negara Inggris sekitar 244.110 km2. wilayah Inggris tergabung dalam kerajaan Inggris Raya terdiri daei empat wilayah yaitu sebagai berikut :
No
Negara
Ibu Kota
1
2
3
4
Inggris
Wales
Scotlandia
Irlandia Utara
London
Cardiff
Edinburg
Belfast
Kota-kota penting lainnya di Inggris adalah Oxford, Cambridge, dan Greenwich. Sungai yang terkenal di Inggris adalah Sungai Thames yang membelah Kota London dan merupakan jalan masuk menuju Inggris sejak dahulu. Dataran tinggi yang terdapat di Inggris ada di Skotlandia dan Wales.
Greenwich merupakan patokan pembagian wilayah waktu di dunia karena terletak pada garis meridian o0.
:
Penduduk dan Kegiatan Ekonomi
:
Jumlah penduduk Negara Inggris pada tahun 2016 kurang lebih 65.64 juta jiwa. Inggris merupakan Negara yang maju, salah satunya dalam bidang industry. Daerah perindustrian di Inggris disebut Black Country. Inggris pernah memiliki Negara jajahan di setiap benua sehingga banyak para imigran yang dating dari Negara-negara bekas jajahannya, seperti India, Pakistan, dan Hindia Barat. Mata Pencaharian penduduk meliputi pertanian, peternakan, pertambangan dan perdagangan.
2.     PRANCIS
Nama Negara
:
PRANCIS
Ibu Kota
:
Paris
Bentuk Pemerintahan
:
Prancis merupakan Negara terbesar di kawasan Eropa Barat dengan bentuk Negara adalah repubik dan dikepalai oleh seorang presiden sendangkan kepala pemerintahannya adalah perdana menteri.
Bahasa Nasional
:
Bahasa Prancis
Lagu Kebangsaan
:
La Marseillasise
Mata Uang     
Keadaan Alam
:
Franc
Luas wilayah Prancis sekitar 543.965 km2. Wilayah Prancis dibagi menjadi dataran tinggi dan dataran rendah. Pegunugan ada di Prancis, antara lain Pegunungan Alpen Barat, Pegununga Pirenia, Pegunungan Visges, Pegunungan Jura, dan Mont Blanc. Mont Blanc merupakan puncak tertinngi dari rangkaian pegungunan Alpen tingginya mencapai 4.807 meter.
Prancis berikim laut sedang. Sungai-sungai yang terdapat di Prancis adalah Sungai Seine, Sugai Garone dan sungai Rhone.
Prancis termasuk salah satu  Negara industry maju di dunia, kota Paris bahkan dikenal dengan nama kota mode, di Prancis terdapat banguan yang termasuk salah satu bangunan keajaiban dunia yaitu menara Eiffel
:
Penduduk dan Kegiatan Ekonomi
:
Penduduk Prancis sebagaian besar tinggal di daerah perkotaan. Perancis banyak didatangi imirgran yang berasal dari Spanyol, Italia, Aljazair dan beberapa Negara di Eropa dan Afrika lainnya. Jumlah penduduk Prancis pada taun 2001 adalah 59.951.227 jiwa
Prancis merupakan salah satu neszazaterkaya di dunia. Tingkat pendapatan perkapitanya mencapai $ 13.000 lebih kegiatan perekonomian Prancis, antara lain, seperti di bawah ini. 

1.     Pertanian dan Petenakan
Hasil pertanian utama Prancis berupa gandum dan bit gula. Bretagne dan Normandia merupakan daerah perkebunan apel di Prancis. Daerah tersebut meng-hasilkan minuman sari buah apel dan per yang disebut sinder. Binatang ternak yang dipelihara di Prancis, antara lain, lembu dan. biri-biri. Daerah Roquefort menghasilkan kayu, mentega, dan susu. 

2. Pertambangan dan Industri 
Hasil tambang negara Prancis adalah sebagai berikut:
1.      bijih besi terdapat di Lorraine dan Saar;
2.      bauksit terdapat di daerah selatan dekat Laut Tengah;
3.      minyak dan gas alam terdapat di bagian barat daya;
4.      garam tambang terdapat di Elzas;
5.      batu bara terdapat di daerah Saar (daerah Prancis bagian utara).
Industri di Prancis maju pesat karena Prancis kaya sumber tenaga air sebagai pembangkit tenaga listrik yang didukung tenaga ahli dan modal yang cukup. Daerah industri di Prancis, antara lain, sebagai berikut: 

1.      Di daerah sekitar endapan besi Lorraine terdapat industri besi dan baja. Industri logam terdapat di daerah Nanly dan Extair.
2.      Di St. Afirnne He Crusof terdapat industri logam (mesin dan senjata). Di Honvges yang terletak di sebelah barat daya Anvengno terdapat pabrik' keramik.
3.      Di kota Paris dan selcitarnya terdapat industri logam dan tekstil.
4.      Di dekateLille dan Rijze. 1 terdapat industri gula, tekstil, dan baja.
5.      Di daerah lembah Rhone dan Saone dekat Paris terdapat industri mobil, motor, dan sepeda.


3.     JERMAN
Nama Negara
:
JERMAN
Ibu Kota
:
Berlin
Bentuk Pemerintahan
:
Bentuk pemerintahannya adalah republic, kepala negaranya adalah Presiden, sedangkan kepala pemerintahannya adalah kanselir.
Bahasa Nasional
:
Bahasa Jerman
Lagu Kebangsaan
:
Deutschland Lied
Mata Uang     
Keadaan Alam
:
Mark
Posisi astronomis Jerman terletak di antara 47º LU - 55º LU dan6º BT – 15º BT. Secara geografi, di Utara dibatasi oleh Laut Utara danLaut Baltik, di sebelah Timur dengan Polandia dan Republik Ceko,di Selatan dibatasi oleh Swiss dan Austria dan di Barat dibatasi olehBelanda, Belgia, Luxemburg dan Prancis
Luas wilayahnya sekitar 356.970 km2 Negara Jerman mempounyai tiga daerah utama yaitu dataran rendah di Sebelah utara, dataran tinggi di sebelah bagian tengah dan wilayah pegunungan di bagian selatan. Sungai yang terdapat di Jerman antara lain Sungai Rhine, Sungai Order, Sungai Elbe dan Sungai Danube.
:
Penduduk dan Kegiatan Ekonomi
:
Jumlah Penduduk Jerman pada tahu 2001 adalah 83.029.536 jiwa. Jerman merupakan egara yang memiliki banyak keunggulan dalam bidang ilmu pengetahuan dan teknologi. Hasil Industri Jerman yang membanjiri pasaran perdagangan dunia adalah mobil, kapal, farmasi dan barang-barang elektronik.
Jerman juga banyak didatangi imigran dari berbagfai Negara seperti Turki, dan dari Negara Eropa sendiri seperti Italia, Spanyol dan Yunani

4.     BELANDA
Nama Negara
:
BELANDA
Ibu Kota
:
Amsterdam
Bentuk Pemerintahan
:
Bentuk negaranya adalah kerajaan yang dikepalai oleh raja/ratu, sedangkan kepala pemerintahannya adalah erdana menteri.
Bahasa Nasional
:
Bahasa Belanda
Lagu Kebangsaan
:
Elhelmus van Nossouwe
Mata Uang     
Keadaan Alam
:
Golden
Belanda terletak di kawasan Eropoa Barat. Luas wilayah Belanda sekitar 41.523 km2. sebagaian besar wilayah Belanda merupakan bekas laut yang dikeringkan. Salah satu cara yang digunakan adalah membuat bendungan air dengan menggunakan tenaga angina sehingga banyak terdapat kincir angina. Belanda mdikenal dengan Negara yang pandai membuat bendungan dan memperoleh julukan sebagai Negara kincir angina. Hamper separoh wilayah Belanda merupakan daratan yang lebih rendah dari lautan. Sungai terpenting di Belanda adalah Sungai Rhine yang mengalir dari Jerman.
Kota-kota penting di Belanda antara lain Amsterdam, Rotterdam, Utrecht, Eindhoven, dan Denhag tempat KMB dilangsungkan.
:
Penduduk dan Kegiatan Ekonomi
:
Jumlah penduduk Belanda tahun 2001 sekitar 15.981.472 jiwa. Mata pencaharian penduduk Belanda terutama dalam bidang pertanian, peternakan, perindustrian dan perdagangan. Hasil dari pertaniannya adalah gandum, bunga tulip, kentang, sayuran dan buah-buahan. Hasil peternakannya yang diekspor adalah daging, mentega dan keju.
Penemuan gas alam di Provinsi Groningen menjadikan Belanda sebagai salah satu penghasil gas alam terbesar di dunia

5.     SWISS
Nama Negara
:
SWISS
Ibu Kota
:
Bern
Bentuk Pemerintahan
:
Republik dan dikepalai oleh seorang presiden
Bahasa Nasional
:
Bahasa Jerman, Prancis dan Italia
Lagu Kebangsaan
:
Mata Uang     
Keadaan Alam
:
Franc
Negara Swiss merupakan salah satu Negara di Eropa yang sebagian besar wilayahnya berupa pegunungan. Lebih dari 70% areanya dikelilingi oleh pegunungan Alpen di bagian tengah dan selatan. Adapun di bagian barat laut terdapat Pegunungan Jura. Pegunungan Alpen Swiss merupakan bagian dari rangkaian pegunungan terbesar di Eropa. Puncak tertingginya mencapai 4.634 meter. Negara Swiss berada di kawasan Eropa Tengah.
Sungai penting dibentuk oleh Rhine dan anak sungainya. Sungai penting lain adalah Rhone, Ticino dan Inn. Swiss terkenal dengan banyak danaunya. Danau-danau tersebut antara lain Danau Geneva, Danau Bodensee, danau Lugano dan Danau Maggiore. Kota-kota penting di Swiss adalah Bern. Zurich, Jenewa, Basel dan Lusane.
:
Penduduk dan Kegiatan Ekonomi
:
Penduduk asli Swiss adalah Alpen. Nordich, dan Slavic. Namun secara umum digambarkan menurut bahasa yang digunakan yaitu bangsa Jerman, Prancis dan Italia, suku bangsa lainnya adlah Spanyol, Turki dan Portugal yang berjumlah 6% dari populasi penduduk.
Mata pencaharian utama penduduk Swiss adalah dalam bidang jasa, selain itu, ada juga dalam bidang industry, pertambangan, peternakan, dan pertanian. Hasil pertaniannya antara lain, gandum, kentang, apel, dan anggur. Anggur terutama diolah menjadi minuman yaitu Wine.
Wie Swiss merupakan salah satu yang terbaik. Hasil industrinya adalah jam, perhiasan, produksi susu, keju dan minuman anggur. Hasil tambangnya berupa garam batu, dan semen. Di bidang peternakan yaitu lembu, domba, kuda, sapi dan unggas.


6.     RUSIA
Nama Negara
:
RUSIA
Ibu Kota
:
Moskow
Bentuk Pemerintahan
:
Bentuk negaranya adalah rpublik dengan kepala egaranya adalah presiden, dan kepala pemerintahannya adalah perdana menteri
Bahasa Nasional
:
Bahasa Rusia
Lagu Kebangsaan
:

Lagu Kebangsaan Rusia dalam sejarah negara ini berganti-ganti mengikuti perkembangan masa pemerintahan :

Molitva russkikh,

Bozhe Tsarya Khran,

Bozhe Tsarya Khran,

Gimn Sovetskogo Soyuza

Slavsya, Rossiya!" atau "Patriotiskaya Pesn

Gimn Rossiyskaya Federatsiya


Mata Uang     
Keadaan Alam
:
Rubel
Rusia merupakan Negara terluas di dunia. Total wilayahnya mencapai 17.075.200 km2. Atau sekitar dua kali luas daratan Cina. Rusia dapat dibagi menjadi beberapa daerah, yaitu dari timur ke  barat berupa dataran luas, rangkaian pegunungan Ural yang membentang sepanjang perbatasan Rusia bagian selatan, serta pegunungan dan dataran rendah Siberia, yang mencakup dataran Siberia bagian barat, dataran tinggi Siberia di bagian tengah, dan rangkaian pegunungan Siberia di sebelah timur laut.
:
Penduduk dan Kegiatan Ekonomi
:
Jumlah penduduk Rusia pada taun 2001 mencapai 145.470.200 jiwa. Meempati urutan ke-6 terpadat di dunia setelah Cina, India, Amerika Serikat, Indonesia dan Brasil. Pendduduk Rusia mayoritas adalah bangsa Rusia dan selebihnya adalah suku bangsa Tatar, Ukraina, Chuvash, Jerman dan Yahudi
Mata pencaharian penduduk Rusia dalam bidang pertambangan yaitu menghasilkan nikel, alumunium, bouksit, emas, perak, berlian, tembaga, bijih uranium, bijih besi, minyak, gas alam dan batu bara. Di bidang prtanian menghasilkan gandum, gandum hitam, kentang, dan benih bunga matahari.


7.     DENMARK
Nama Negara
:
DENMARK
Ibu Kota
:
Kopenhagen
Bentuk Pemerintahan
:
Bntuk negaranya adalah kerajaan dan dipimpin oleh raja. Kepala pemerintahannya adala poerdana menteri.
Bahasa Nasional
:
Bahasa Denmark dan bahasa Inggris
Lagu Kebangsaan
:

Mata Uang     
Keadaan Alam
:
Krone
Negara Denmark terletak di Eropa Utara. Pemukiman daratan Negara Denmark pada umumnya rendah sekitar 30 meter di atas permukaan laut, daerah Ydinlah Skovhe merupakan daerah paling tinggi di Denmark dengan ketinggian 173 meter di atas permukaan laut. Pesisir pantai sebelah barat merupakan dataran rendah dan dikelilingi oleh bukit pasir
:
Penduduk dan Kegiatan Ekonomi
:
Jumlah penduduk Denmark pada tahun 2001 mencapai 5.352.815 jiwa. Hasil pertanian penduduk Denmark, antara lain gandum, gandum hitam, ubi manis, dan kentang. Selain itu dalam bidang industry ternak menghasilkan daging babi, daging, dan susu. Hasil ikan terutama diperoleh dalam pemancigan ikan laut, ikan yang dihasilkan antara lain, ikan haring, ikan laut plaice dan minyak ikan.


8.     ITALIA
Nama Negara
:
ITALIA
Ibu Kota
:
Roma
Bentuk Pemerintahan
:
Bentuk negaranya adalahg republic, kepala negaranya ialah presiden, sedangkan kepala pemerintahannya adalah perdana menteri.
Bahasa Nasional
:
Bahasa Italia
Lagu Kebangsaan
:

Mata Uang     
Keadaan Alam
:
Lira
Negara Italia terletak di kawasan Eropa selatan. Italia merupakan semenanjung yang membentang hingga ke bagian tengah laut mediterania dan timur laut Tunisia. Luas wilayahya sekitar 301.230 km2.
Gunung yang terdapat di Italia adalah Gunug Monte Rosa dan Monte Cervino. Sungai yang terpenting adalah Po dan Adige. Sungai lainnya adlah Arno dan Tiber. Italia juga memiliki beberapa danau diantaranya Garda, Maggiore, Como dan Lugano.
:
Penduduk dan Kegiatan Ekonomi
:
Jumlah penduduk Italia tahun 2007 sekitar 58.147.733 jiwa. Penduduknya merupakan bangsa Italia dan beberapa bangsa lain di Eropa serperti Prancis dan Jerman.


9.     SPANYOL
Nama Negara
:
SPANYOL
Ibu Kota
:
Madrid
Bentuk Pemerintahan
:
Bentuk negaranya adalah kerajaan, kepala negaranya yaitu raja, sedangkan kepala pemerintahannya adalah perdana menteri
Bahasa Nasional
:
Bahasa Spanyol
Lagu Kebangsaan
:

Mata Uang     
Keadaan Alam
:
Peseta
Spanyol merupakan Negara yang terletak di kawasan Eropa selatan, berbatasan dengan teluk Biscay, laut Atlantik utara dan pegunungan Pirenia, sebelah berat daya Prancis, luas wilayahnya sekitar 504.782 km2 Puncak gunung tertingginya adalah Pico de Teide dengan ketinggiannya 3.715 meter.
:
Penduduk dan Kegiatan Ekonomi
:
Jumla penduduk Spanyol pada tahun 2001 sekitar 40.037.995 jiwa. Mata pencahariannya terutama dalam bidang agraris. Produksi minuman anggur dan minyak zaitun merupakan hasil utama. Hasil lainnya, yaitu gandum, beras, tomat, dan bawang. Hasil tambangnya yaitu batu bara, bijih besi, seng dan tembaga. Hasil industrinya antara lain, tekstil, pakaian jadi, bahan kimia, mesin, mobil, sepatu dan obat-obatan. Tak kala pentingnya adalah sector pariwisata yang merupakan penghasilan yang terbesar bagi Negara.


10.  PORTUGAL
Nama Negara
:
PORTUGAL
Ibu Kota
:
Lisabon
Bentuk Pemerintahan
:
Bentuk negaranya adalah republic, kepal negaranya adalah presiden, sedangkan kepala pemerintahannya adalah perdana menteri
Bahasa Nasional
:
Bahasa Portugis
Lagu Kebangsaan
:
A Portuguesa
Mata Uang     
Keadaan Alam
:
Escudo
Negara Portugal terletak di kawasan Eropa Selatan. Sebelah utara dan timur berbatasan dengan Spanyol, sedangkan sebelah selatan dan barat berbatasan dengan Laut Atlantik. Perbatasan Portugal berupa pegunungan dan sungai-sungai. Pegunungan tertingginya terletak di Portugal bagian tengah bernama Serra da Estrella, sengan ketinggian mencapai 1.991 meter. Wilayah Portugal dilalui oleh tiga sungai besar, yaitu Tajo, Douro, dan Guadiana.
:
Penduduk dan Kegiatan Ekonomi
:
Jumlah penduduk Portugal tahun 2001 sekitar 10.066.253 jiwa. Mayoritas peduduknya adalah bangsa Portugal. Mata pencahariannya adalah dalam bidang agraris, pertambangan dan industry. Hasil tambang utamanya yaitu batu bara dan tembaga. Hasil industrinya antara lain, tekstil, mesin, kayu, kaca, tembikar dan material bangunan. Bidang agraris menghasilkan tomat, kentang. Gandum, anggur, dan buah zaitun. Anggur utamanya diolah menjadi wine (minuman anggur). Portugal juga merupakan salah satu penghasil wine terbesar di Eropa.


11.  YUNANI
Nama Negara
:
YUNANI
Ibu Kota
:
Athena
Bentuk Pemerintahan
:
Bentuk negaranya adalah republic, kepala negaranya adalah apresiden sedangkan kepala pemerintahannya adalah perdana menteri
Bahasa Nasional
:
Bahasa Yunani
Lagu Kebangsaan
:

Mata Uang     
Keadaan Alam
:
Drachma
Yunani merupakan Negara yang terdapat di kawasan Eropa Selatan. Sebelah barat dibatasi oleh Laut Lonian, sebelah selatan dibatasi laut Mediterania, sebelah timur dibatasi Laut Aegean. Luas wilayahnya sekitar 131.957 km2. Sungai yang terdapat di Yunani, antara lain, sungai Vardar, Struma, Nestos dan Aliakmon. Seluruh sungai tersebut bermuara ke laut Aegean.
:
Penduduk dan Kegiatan Ekonomi
:
Jumlah penduduk Yunani pada tahun 2001 mencapai 10.623.835 jiwa. Penduduk asli Yunani adalah bangsa Yunani. Mata pencahariannya di bidang agraris, Industri, dan pertambangan. Hasil agrarisnya antara lain, gandum, jagung buah zaitun, tembakau, tomat, kentang, wine, daging dan susu. Hasil tambangnya atara lain, bauksit, nikel, batu bara, bijih besi, magnesium dan minyak bumi. Hasil industrinya yaitu tekstil, bahan kimia, makanan dan pariwisata.
Add caption







0 komentar:

Posting Komentar

Diberdayakan oleh Blogger.

Mengenai Saya

Foto saya
Pati, Jawa Tengah, Indonesia

Feed Section